Kediri, 26 Juni 2025 – Prestasi membanggakan ditorehkan Ad’ya Abdul Pangestu siswa SMK Negeri 1 Kota Kediri kelas 11 TKRO-4. Ia telah meraih medali perak pada cabang olahraga triathlon di Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jawa Timur 2025. Dalam ajang bergengsi
Siswa SMKN 1 Kediri Raih Perak di Porprov Jatim Cabang Triathlon










